Deretan Game PS2 Petualangan 2 Player yang Sangat Seru Dimainkan Bersama Teman

7 Deretan Game PS2 Petualangan Yang Paling Seru Di Mainkan Oleh 2 Player, Harus Banget Untuk Di Coba Bareng Teman Anda


Bermain game tentunya sangat menyenangkan bagi setiap orang. Hal ini karena seseorang bisa menghilangkan rasa bosan yang dimiliki dengan memainkan game. Adapun salah satu game yang dapat dimainkan yakni game PS2 petualangan 2 player. Dimana game ini bertemakan petualangan yang dilakukan nantinya oleh para pemain dalam game.

Memang bermain game petualangan sangat menyenangkan, apalagi jika pemain memiliki hobi dalam bidang tersebut. Tentunya untuk memenangkan game ini cukup mudah dilakukan. Sangat banyak game petualangan yang dapat dimainkan. Lantas game apa saja yang dimaksud? Berikut penjelasan terkait game PS2 petualangan 2 player yang seru dimainkan:


1. Game Crash of the Titans (COFT)



COFT memang sangat seru untuk dimainkan dan membawa pemain ke dunia petualangan. Awal mula munculnya game ini yakni berasal dari Crash Bandicoot yang membuat pemain nantinya harus melakukan pertarungan. Dimana pertarungan yang dilakukan ini akan melawan sebuah plot yang dikenal sangat jahat.
Plot tersebut diteteskan dari dua orang yang bernama Neo dan Nina Cortex. Lalu, plot jahat ini akan mengubah semua makhluk lokal untuk dijadikan kekuatan dan menjadikannya budak petarung. Memang dalam game seri yang satu ini nantinya pemain akan menjumpai sesuatu yang sedikit berbeda. Pemain akan berinteraksi di dunia dengan cara baru yang benar.

2. Resident Evil 4



Game PS2 petualangan 2 player yang dinamakan Resident Evil 4 ini merupakan seri dari game zombie dan termasuk game terbaik. Bagaimana tidak, game yang satu ini sudah bagian ke-4 dari game Resident Evil. Selain itu, game tersebut juga dianggap sudah berhasil dalam merevolusi game yang bergenre tembakan secara keseluruhan.

Dengan kata lain, game ini sudah mempunyai switching yang berasal dari status third-person ke first-person. Selain itu, sistem yang mengalami revolusi paling menonjol yakni pakem standard hingga saat ini. Memang game yang satu ini dipercaya sangat populer sepanjang masa dalam dunia petualangan dan tentunya sangat seru dimainkan.


3. Rune: Viking Warlord



Game petualangan selanjutnya adalah Rune: Viking Warlord yang dipenuhi dengan aksi yang sangat seru bagi pemain. Selain itu, permainan ini juga sudah menyediakan latar belakang atau background yang bersifat kolosal. Dimana background kolosal ini berasal dari bangsa Viking yang nantinya akan menciptakan konflik yang terjadi dalam permainan.

Konflik yang terjadi ini antara dua orang yakni Dewa Odin dan juga Loki. Nantinya pemain akan diangkat sebagai seorang prajurit yang berperan untuk melawan kedua orang yang membuat konflik. Dimana pemain akan melawan kekuatan jahat yang disebut Loki dan sekutunya. Tujuan pihak jahat ini adalah untuk menginvasi dunia

4. Digimon World 4



Untuk game PS2 petualangan 2 player Digimon World 4 ini juga bertema petualangan untuk dimainkan pemain. Memang permainan yang satu ini sudah mendukung mode 2 player atau MultiPlayer sehingga memudahkan pemain. Dimana dengan menggunakan mode tersebut nantinya menggabungkan sebuah kekuatan Digimon dengan juga serangan jarak dekat pada lawan.

Menariknya lagi, karena permainan ini sudah menyediakan beragam karakter yang tentunya menjadi favorit untuk pemain. Bahkan karakter tersebut dapat dijadikan pilihan untuk menyelesaikan misi khusus. Dengan tujuan untuk membuka kunci yang dinamakan Digimalved. Selain itu, permainan yang satu ini juga termasuk lanjutan dari seri sebelumnya.

5. Teen Titans



Ada juga game yang bertemakan petualangan yakni Teen Titans. Dimana permainan yang satu ini pada mulanya mengambil aksi heroik dari sebuah kota. Kota tersebut sudah diselimuti dengan para penjahat yang cukup banyak sehingga pemain harus memerangi penjahat tersebut. Tujuan dari perang yang terjadi ini untuk menyelamatkan kota tersebut.

Sedikit informasi bahwasanya dalam permainan ini tentu sudah menawarkan beragam pilihan hero untuk pemain pilih. Memang hero yang dijadikan pilihan tersebut akan dimasukkan ke dalam sebuah mode cerita pada game. Tentu setiap tokoh pun mempunyai gaya untuk bertarung yang sangat unik. Selain itu, hero tersebut pun bisa menjalankan empat pemain bersamaan.

6. The Mark Of Kri PAL



Untuk game petualangan yang satu ini juga sangat menyenangkan untuk dimainkan seseorang. Bagaimana tidak, visual dari game tersebut memang sudah dirancang menggunakan visual animator 3D. Dimana animator 3D ini tentunya mempunyai tampilan yang sangat menawan. Bahkan animator ini menawarkan juga desain kartun yang bergaya unik.

Hal ini tentu dipengaruhi oleh adanya budaya yang berasal dari Polinesia. Bahkan dalam game ini pun sudah dilengkapi dengan unsur musik yang bersifat adaptif. Dalam game ini, pemain nantinya berperan sebagai prajurit Rau yang nantinya mengalahkan musuh. Musuh tersebut berasal dari dunia kegelapan dan harus mempertahankan kekuatan yang dimiliki.

7. Global Defense Force



Sama halnya dengan game PS2 petualangan 2 player sebelumnya, dimana game Global Defense Force ini juga mempunyai grafis 3D. Grafis tersebut memang memberikan tampilan yang menawan yang seperti konsol modern. Nantinya pemain akan mengalami pertempuran dalam melawan musuh yang terdapat dalam game tersebut.

Dimana gelombang serangan musuh ini berupa serangga dan juga robot raksasa yang dimiliki. Nantinya pemain akan mempunyai peran sebagai seorang prajurit penjelajah yang agresif. Prajurit ini berasal dari luar angkasa dan pemain juga harus memenangkan misi yang ada. Akan ada berapa peralatan lengkap yang harus digunakan nantinya dalam bertarung.

Itulah penjelasan lengkap terkait dengan deretan game PS2 petualangan 2 player yang dapat dimainkan bersama teman. Bahkan semua game yang telah dijelaskan tersebut bisa dimainkan secara online oleh para pemain. Tampilan yang dimiliki oleh game tersebut pun tentunya sudah menawarkan grafis 3D yang sangat indah dan menarik.


LihatTutupKomentar